Seberapa Penting Menulis Sumber Artikel Ketika Kopas Artikel Orang?? | Mungkin di antara anda ada yang tersinggung dengan judul artikel saya kali ini, namun saya yakin yang tersinggung hanyalah mereka yang kopas artikel orang tanpa di sertai sumber.
Sebenarnya saya juga bingung awalnya mau posting artikel apa, tapi setelah baca komentardari seorang "
anonymouse" di artikel sayasebelumnya yang berjudul "
Download Film Sang Pencerah Gratis" saya jadi ingin menulis artikel ini. Emang nya apa komentar nya??
Lihat gambar di
bawah ini atau lihat sendiri komentarnya
DI SINI.
Hehhehhe,.
Awalnya sih geram, tapi setelah difikir-fikir mungkin dia lagi emosi baca artikel saya ini,. wkwkkwk, padahal sudah jelas2 saya pasang sumber referensi artikel tersebut di bawah nya, ya walaupun agak kecil sih tulisannya (lihat gambar).
Jadi intinya gini.
Saya juga turut mengingatkan kepada pembaca maupun blogger lainnya yang jika ingin berkomentar, bacalah artikel tersebut sampai habis, dan ketika benar2 di temui kekeliruan barulah beri kritik, jangan asal koment gak jelas seperti gambar pertama di atas.
Saya juga tidak ingin bertanggung jawab apabila link download dari artikel tersebut rusak atau apapun itu, karena itu saya sudah pasang sumber artikel nya, jadi kalau ada masalah apa-apa saya kembalikan aja ke yang punya artikel.
Oke deh, segitu aja cerita saya kali ini mengenai "Seberapa Penting Menulis Sumber Artikel Ketika Kopas"
Semoga bermanfaat, khususnya untuk "anonymouse" yang sudah berkomentar tersebut.