Harga Xiaomi Redmi 2 Terbaru - Xiaomi yang merupakan salah satu pendatang baru dipasar
smartphone sepertinya sedang gencar merilis produk-produk terbarunya.
Sebelumnya pada akhir tahun lalu juga telah merilis produk smartphone
terbarunya dan kini diawal tahun xiaomi juga kembali merilis produk terbarunya.
Sepertinya memang persaingan smartphone berbasis android ini semakin ketat
ditambah lagi kini smartphone berbasis android sedang menguasai pasar
smartphone. Apalagi dengan munculnya vendor-vendor baru yang semakin meramaikan
persaingan panas ini, seperti layaknya xiaomi yang masih belum terlalu lama
bahkan masih dikatakan baru dipasar smartphone. Xiaomi telah terbukti bahwa
produknya kini semakin digemari oleh para pecinta smartphone, seperti di
Indonesia sendiri produk smartphone dari xiaomi terbukti sedang menjadi best
seller dibeberapa outlet yang menjual smartphone diawal tahun 2015 ini.
Salah satu produk smartphone terbaru dari xiaomi adalah Xiaomi Redmi 2 yang telah resmi dirilis pada awal tahun ini dinegara asalnya.
Dan mungkin kini xiaomi telah tersedia juga di Indonesia, hongmi 2 ini memiliki
spesifikasi yang unggulan dikelasnya namun dibanderol dengan harga yang cukup
terjangkau. Tentunya itu akan menjadi daya tarik dari xiaomi untuk menarik
perhatian dari para pecinta smartphone dengan memiliki hongmi 2 ini. Langsung
saja berikut ulasan mengenai spesifikasi dan harga Xiaomi Redmi 2, simak
dibawah ini.
Spesifikasi dan Harga Xiaomi Redmi 2
Dilihat dari sisi desain Xiaomi Redmi 2 ini terlihat berkelas
dengan layar yang cukup luas, dengan dimensi 134x67.2 mm serta ketebalanya
hanya 9.4 mm. Layar yang terbentang juga cukup luas sekitar 4.7 inchi dengan
menggunakan layar berjenis IPS LCD capacitive touchscreen yang akan memberikan
pengalaman grafis tajam terbaru untuk para pengguna hongmi 2 ini. Selain dari
harga xiaomi hongmi juga masih dapat dijangkau.
Pada sisi jaringannya Xiaomi Redmi 2 ini sudah mendukung jaringan
4G sehingga akan lebih cepat jika digunakan untuk menjelajah internet. Yang
menariknya lagi adalah telah mendukungnya dual-SIM sehingga anda dapat
mengaktifkan 2 simcard secara bersamaan.
Beralih pada sisi dapur pacu dari Xiaomi Redmi 2 ini dibekali
dengan prosesor Qualcomm Snapdragon 410 yang dibarengi dengan CPU Quad-core 1.2
GHz Cortex-A53. Tentunya kombinasi tersebut mampu memberikan kecepatan baik
untuk menjelajah internet. Sebagai pendukung kinerja nya untuk mendapatkan
peforma terbaiknya dibekali dengan system operasi mumpuni dengan OS Android v4.4.4 (KitKat). Sebagai
pendukung untuk dapat memainkan game dengan HD tinggi telah dibekali juga
dengan GPU yang mumpuni untuk mendukung game tersebut. Ialah GPU berjenis Adreno
306 yang tersemat pada Xiaomi Redmi 2 ini.
Untuk kapasitas penyimpanannya dibekali dengan kapasitas
penyimpanan internal sebesar 8 GB untuk internalnya, yang masih dapat diperluas
lagi dengan adanya dukungan memori cardslot sebagai penyimpanan eksternalnya
yang mampu mencapai 32 GB. Tentunya penyimpanan tersebut cukup luas bukan,
ditambah lagi dengan RAM berukuran 1 GB.
Sementara itu pada bagian kameranya dibekali dengan kamera
berukuran 8 MP untuk kamera utamanya dengan autofocus serta LED flash. Fitur
menarik juga terdapat pada Xiaomi Redmi 2 ini seperti geo-tagging, touchfocus, face
smile detection, dan HDR. Untuk kamera depannya dibekali dengan kamera
berukuran 2 MP yang akan mendukung aktivitas videocall anda.
Sebagai pendukung agar kinerja terbaik dapa berjalan dengan
lancar dibekali dengan kapasitas baterai sebesar 2200 mAh untuk daya hidupnya
dengan menggunakan baterai berjenis Li-Po. Hongmi 2 ini sepertinya menyasar
pada kelas menengah denga harga terjangkau namun spesifikasi cukup mumpuni, untuk
harga Xiaomi Redmi 2 ini dapat anda simak ulasan dibawah ini.
Harga Xiaomi Redmi 2
Mengenai harga Xiaomi Redmi 2 ini dibanderol dengan harga
yang tidak terlalu mahal bahkan harganya terjangkau. Harga Xiaomi Redmi 2 ini
adalah Rp 1.599.000 per unitnya, jika anda berminat anda dapat membelinya secara online di Lazada.
Spesifikasi Xiaomi Redmi 2
Network
|
2G bands
|
GSM 900 / 1800 / 1900 - SIM 1 & SIM 2
|
|
3G bands
|
HSDPA 850 / 1900 / 2100
|
4G bands
|
LTE 1800 / 2600 TD-LTE 1900 / 2300 / 2500 / 2600
|
Speed
|
HSPA, LTE Cat4 150/50 Mbps
|
GPRS
|
Yes
|
EDGE
|
Yes
|
Body
|
Dimensions
|
134 x 67.2 x 9.4 mm (5.28 x 2.65 x 0.37 in)
|
|
Weight
|
-
|
SIM
|
Dual SIM (Micro-SIM, dual stand-by)
|
Display
|
Type
|
IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
|
|
Size
|
4.7 inches (~67.6% screen-to-body ratio)
|
Resolution
|
720 x 1280 pixels (~312 ppi pixel density)
|
Multitouch
|
Yes
|
Platform
|
OS
|
Android OS, v4.4.4 (KitKat)
|
|
Chipset
|
Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410
|
CPU
|
Quad-core 1.2 GHz Cortex-A53
|
GPU
|
Adreno 306
|
Memory
|
Cardslot
|
microSD, up to 32 GB
|
|
Internal
|
8 GB, 1 GB RAM
|
Camera
|
Primary
|
8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash
|
|
Features
|
1.4 µm pixel size, geo-tagging, touch focus, face/smile detection,
HDR
|
Video
|
1080p@30fps
|
Secondary
|
2 MP, 720p
|
WLAN
|
Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, hotspot
|
Bluetooth
|
v4.0, A2DP, LE
|
USB
|
microUSB v2.0, USB Host
|
Radio
|
FM radio
|
Battery
|
|
Li-Po 2200 mAh battery
|
By
Diaz
,