Harga Wiko Highway – Wiko Smartphone kini tengah mencoba peruntungannya
di Tanah Air. Wiko sendiri merupakan vendor yang berasal dari Perancis.
Kemunculannya di Indonesia mungkin memang sedikit asing dengan pecinta gadget
dalam negeri. Vendor ini juga tak tanggung – tanggung langsung membawsa 6
produk Smartphone andalanya. Salah satunya adalah Wiko Highway 4G, sebelumnya
kita juga telah membahas mengenai Wiko Rainbow dan Wiko Getaway.
Wiko Highway 4G ini merupakan satu – satu HP Wiko yang membekali jaringan
internet hingga 4G yang meluncur untuk Indonesia. Selain Wiko Highway 4G,
produk Wiko yang lain masih mencakup jaringan internet hingga 3G saja. Wiko Highway
4G ini juga membekali spesifikasi unggulan diberbagai sektornya, menjadi yang
termahal diantara 5 produk lainnya tentunya Wiko Highway 4G ini tidak tanggung –
tanggung untuk memberikan kualitasnya kepada pengguna.
Dilihat disektor dapur pacunya Wiko Highway 4G ini dibekali dengan
kekuatan Quad-core processor berkecepatan 2 GHz ARM Cortex-A9 yang tak lupa dikombinasikan dengan chipset
jenis Nvidia Tegra 4i SL460N. Berbalut system operasi Android OS, v4.4.2
(KitKat), Wiko
Highway 4G ini menyematkan ULP
GeForce ULP 60 core pada sector grafisnya.
Berlayar IPS LCD capacitive touchscreen yang mampu mendukung hingga 16 juta warna, Hp
Wiko Getaway ini mengusung besar layar 5.0 Inch dengan resolusi 1080 x 1920 pixels. Tak
lupa pula sang vendor mengimbangi tampilan interface dari Wiko
Highway 4G ini dengan tingkat
kerapatan ~441 ppi pixel. Pada sector layar, Wiko Highway 4G ini memiliki kelebihan yakni dengan adanya Dual Corning Gorilla Glass 2.
Tampilan Wiko Highway 4G ini akan lebih istimewa dengan dimensi body 144 x 70 mm dengan
ketebalan 7.3 mm. Hal ini pun diimbangi dengan bobot 143 gram, tentunya Wiko Smartphone
yang satu ini akan nampak nyaman digenggam kapan pun dan dimanapun. Untuk
penyimpanannya, Wiko Highway 4G ini dibekali dengan 16Gb ruang pada Internal
Memorynya dan 2Gb pada RAM. Namun sayangnya Hp Wiko Highway 4G tidak dibekali
dengan slot micro-Sd yang mampu menambah ruang simpan bagi para penggunanya.
Untuk segi fiturnya, tak perlu diragukan lagi, Dilihat dari fitur
fotografinya Wiko Highway 4G ini dibekali dengan dual camera 16 MP, 3456 x 4608 pixels, autofocus, LED flash pada kamera utamanya, sedangkan pada kamera
depan 8 MP, 1080p@30fps. Selain fitur fotografi yang berkualitas, Wiko Highway 4G juga
mengantongi fitur – fitur lain yang mampu memanjakan para penggunanya. Untuk
dayanya sendiri, Wiko Highway 4G ini ditopang dengan battery jenis Non-removable dengan
kapasitas Li-Ion 2350 mAh battery.
Harga Wiko Highway
4G
Wiko Highway 4G sendiri dikabarkan akan menyasak pasar menengah keatas.
Harga Wiko Highway 4G ini dibanderol dengan angka Rp 4.199.000. Wiko Smartphone
ini akan meluncur kepasaran dengan beberapa varian warna yang elegant yakni Black, White, Clementine, Purple, Electric blue. Jika anda tertarik anda bisa menemukannya di
Toko Online Tanah Air seperti Lazada.
Spesifikasi Wiko
Highway 4G
GENERAL
|
2G Network
|
GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
|
3G Network
|
HSDPA 900 / 1900 / 2100
|
4G Network
|
LTE 800 / 1800 / 2600 (Bands 3, 7,
20)
|
SIM
|
Micro-SIM
|
BODY
|
Body dimension
|
144 x 70 x 7.3 mm (5.67 x 2.76 x
0.29 in)
|
Body weight
|
143 g (5.04 oz)
|
DISPLAY
|
Display type
|
IPS LCD capacitive touchscreen, 16M
colors
|
Display size
|
5.0 inches (~68.4% screen-to-body
ratio)
|
Resolution
|
1080 x 1920 pixels (~441 ppi pixel
density)
|
Multitouch
|
Yes
|
Protection
|
Dual Corning Gorilla Glass 2
|
SOUND
|
Alert type
|
Vibration; MP3, WAV ringtones
|
Loudspeaker
|
Yes, with stereo speakers
|
3.5 mm jack
|
Yes
|
MEMORY
|
Internal memory
|
16 GB, 2 GB RAM
|
Card slot
|
No
|
DATA
|
GPRS
|
Up to 107 kbps
|
EDGE
|
Up to 296 kbps
|
Speed
|
HSPA 21.1/5.76 Mbps, LTE Cat4
150/50 Mbps
|
WLAN
|
Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual-band,
hotspot
|
Bluetooth
|
v4.0, A2DP
|
USB
|
microUSB v2.0, USB Host
|
CAMERA
|
Primary camera
|
16 MP, 3456 x 4608 pixels,
autofocus, LED flash
|
Features
|
Geo-tagging, face detection, HDR,
panorama
|
Video
|
1920p@30fps
|
Secondary camera
|
8 MP, 1080p@30fps
|
PLATFORM
|
OS
|
Android OS, v4.4.2 (KitKat)
|
Chipset
|
Nvidia Tegra 4i SL460N
|
CPU
|
Quad-core 2 GHz ARM Cortex-A9
|
GPU
|
ULP GeForce ULP 60 core
|
FEATURES
|
Sensors
|
Accelerometer, gyro, proximity,
compass
|
Messaging
|
SMS (threaded view), MMS, Email,
IM, Push Email
|
Browser
|
HTML5
|
Radio
|
No
|
GPS
|
Yes, with A-GPS
|
Java
|
Yes, via Java MIDP emulator
|
Colors
|
Black, White, Clementine, Purple, Electric
blue
|
|
- MP4/H.264 player
- MP3/eAAC+/WAV player
- Document viewer
- Photo/video editor
|
BATTERY
|
|
Non-removable Li-Ion 2350 mAh
battery
|
Stand-by
|
Up to 140 h
|
Talk time
|
Up to 17 h 30 min (2G) / Up to 14 h
(3G)
|
Music play
|
-
|
By
Diaz
,